Dandim 0625/Pangandaran Hadiri Pengajian Isro Mi'raj serta Harlah Muslimah NU Ke -78

    Dandim 0625/Pangandaran Hadiri Pengajian Isro Mi'raj serta Harlah Muslimah NU Ke -78

    PANGANDARAN - Komandan Kodim 0625/Pangandaran, Letkol Inf Indra Mardianto Subroto, M.IP, turut menghadiri acara Pengajian Triwulan, peringatan Isro'Mi'raj, serta Hari Lahir Muslimah NU ke-78, dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445H. Acara yang diselenggarakan oleh Pimpinan Cabang Muslimat NU Pangandaran berlangsung di Lapangan Babakan Surya, Desa Pajaten, Kecamatan Sidamulih, Kabupaten Pangandaran, Rabu ( 6/3/2024)

    Dalam kesempatan tersebut, Letkol Inf Indra Mardianto Subroto, M.IP, menyampaikan apresiasi atas kegiatan yang diadakan oleh Pimpinan Cabang Muslimat NU Pangandaran. "Kegiatan ini merupakan wujud dari kebersamaan dan kepedulian terhadap umat, serta sebagai bentuk peringatan akan pentingnya momen Isro'Mi'raj dan HARLAH Muslimah NU ke-78 bagi umat Islam, " ujar Letkol Inf Indra.

    Acara yang dihadiri oleh para tokoh agama dan tokoh masyarakat setempat tersebut juga diisi dengan tausyiah dan kajian agama yang mengangkat tema-tema keislaman yang relevan dengan kondisi dan situasi saat ini.

    Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mempererat tali silaturahmi antara TNI AD dengan masyarakat serta memperkuat nilai-nilai keagamaan di tengah-tengah masyarakat.

    Dengan semangat kebersamaan, seluruh peserta acara berharap agar kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan secara berkala untuk memperkuat ukhuwah islamiyah dan meningkatkan keimanan serta ketakwaan umat.( MISG/Ricky)

    tni kodim 0625/pnd
    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 2501/Parigi Sigap Bantu...

    Artikel Berikutnya

    Sambut Ramadhan Kodim 0625/Pangandaran Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan
    Fraksi PAN Setuju Raperda Pelaksanaan APBD Pangandaran TA 2021 Dibahas pada Tahapan Selanjutnya
    Pansus III DPRD Mengusulkan Raperda Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pelelangan Ikan dan Sistem Drainase Ditetapkan Jadi Perda Kabupaten Pangandaran.
    Presiden Dorong Kerja Sama Kepala Daerah dengan TPID dan TPIP untuk Kendalika Inflasi
    Bupati Kunjungi Madrasah Ibtidaiyah Bojongjati Terbaik di Kabupaten Pangandaran 
    Fraksi PKB Setuju Rancangan KUA PPAS Kabupaten Pangandaran Tahun Anggaran 2023 untuk Dibahas pada Tahapan Selanjutnya 
    Presiden Dorong Kerja Sama Kepala Daerah dengan TPID dan TPIP untuk Kendalika Inflasi
    Fraksi PAN Menerima dan Menyetujui Rancangan KUA dan PPAS Kabupaten Pangandaran Tahun Anggaran 2023 untuk Dibahas pada Tahapan Selanjutnya
    Bupati Kunjungi Madrasah Ibtidaiyah Bojongjati Terbaik di Kabupaten Pangandaran 
    17 Desa Di Kabupaten Pangandaran Sukses Laksanakan Pilkades Serentak Tahun 2022
    Seluruh Fraksi DPRD Pangandaran Menerima RKUA PPASP 2022 Untuk Dibahas Pada Tahap Selanjutnya
    Dandim 0625/Pangandaran, Dampingi Irdam III/Siliwangi  Hadiri Lomba Merpati Tinggi PMTI
    Penyerahan D1 Hasil Pemilu 2024 Kabupaten Pangandaran Ke KPU Jabar Dikawal Ketat Dandim 0625 dan Kapolres Pangandaran
    Wakil Bupati Pangandaran Ajak Masyarakat Untuk Memeriahkan HUT RI Dengan Kegiatan Positif
    Fraksi Persatuan Menerima dan Menyetujui KUA PPAS Kabupaten Pangandaran Tahun 2023 untuk Dibahas pada Tahapan Selanjutnya.
    Dandim 0625/Pangandaran Hadiri Pengajian Isro Mi'raj serta Harlah Muslimah NU Ke -78

    Ikuti Kami